Cara Membuat Link Terbuka di Tab Baru

Cara membuat link terbuka di tab baru atau Open link in New Tab, tag yang digunakan adalah tag <a> namun harus dibubuhi sebuah atribut link yaitu target. Atribut ini digunakan untuk menentukan apakah link yang dituju terbuka di jendela browser saat ini, atau link terbuka di tab baru

Secara default, setiap link yang kita tulis akan terbuka pada jendela yang sama (menimpa halaman web saat ini). Tetapi apabila kita ingin halaman tersebut terbuka pada tab baru, maka harus menggunakan atribut yang berfungsi agar link terbuka di tab baru yaitu target="_blank"
Sebelumnya kami telah menjelaskann bagaimana cara membuat link atau tautan HTML, dan berikut adalah contoh cara membuat link terbuka di tab baru atau open link in new window menggunakan  dengan atribut target:
<!DOCTYPE html>
<html>
    <head>
        <title>Link target="_blank"</title>
    </head>
<body>
    <h1>Open Link in New Tab</h1>
    <p>Belajar cara membuat link terbuka di tab baru bersama <a href="http://blog.rajaputramedia.com" target="_blank">Blog Rahasia Pemrograman</a></p>
</body>
</html>
Cara Membuat Link Terbuka di Tab Baru
Cara Membuat Link Terbuka di Tab Baru
Jika link HTML seperti pada contoh diatas di-klik, maka halaman blog.rajaputramedia.com akan terbuka di tab baru, dan tidak menimpa tab saat ini.

Demikian tutorial bagaimana cara membuat link terbuka di tab baru atau Open Link in New Tab. Jika masih kurang memahami tutorial ini, Anda dapat memberikan pertanyaan melalui form komentar. Semoga dapat membantu

Belum ada Komentar untuk "Cara Membuat Link Terbuka di Tab Baru"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel